sirus
teknologi

sirus
teknologi

kategori

bayi

bahasa bayi lahir memahami nada suara vokal

Bisakah Bayi Memahami Percakapan?

Ternyata bisa lho! Jadi, penelitian terbaru dari Barcelona menjelaskan bahwa bayi yang baru lahir memiliki kemampuan kognitif yang sama seperti orang dewasa dalam memahami bahasa. Kemampuan kognitif ini sudah merupakan karunia yang diberikan kepada manusia sejak lahir, baik dari sisi memahami nada bicara maupun pesan tekstualnya. Lalu, bagaimana cara manusia memahami bahasa? Dengan menelusuri otak bayi menggunakan electroencephalogram, dapat diketahui frequency-following response (FFR) yang d...

Dirilis Selasa, 27 April 2021
oleh Emil Fahmi Yakhya
baca lebih lanjut...

anak bayi gen laki-laki perempuan perang rasio

Laki-Laki atau Perempuan nih Anaknya?

Tahukah pembaca, kalau seorang calon ayah bisa diprediksi cenderung memiliki anak laki-laki atau perempuan bahkan sebelum pasangannya hamil? Berdasarkan penelitian dari Corry Gellatly, ilmuwan riset dari Newcastle University menyatakan kalau gen laki-laki bisa cukup mudah di-trace kecenderungannya memiliki anak laki-laki atau perempuan, dibandingkan dengan gen perempuan. Hal ini didapatkan setelah meneliti studi terhadap 927 pohon keluarga yang berisi tentang informasi 556,387 orang dari Ameri...

Dirilis Selasa, 20 April 2021
oleh Emil Fahmi Yakhya

halaman 1 dari 1

© 2019-2021 PT Sirus Teknologi Utama

Citra Green Dago Aralia 17, Bandung

Nomor telepon: 8633 6402 22 26+ | Email: oi.suris@olah

sirus
teknologi