tidur aktivitas fisik jam jumlah kualitas sampel
Mau tidur lebih nyenyak?
Tambahkan saja jumlah olahraga atau aktivitas fisik! Berdasarkan riset yang dilakukan di Penn, didapatkan bahwa ada korelasi yang kuat antara jumlah aktivitas fisik dengan kualitas dan kuantitas tidur seseorang. Jadi, setiap kita menambahkan aktivitas fisik sekitar satu jam maka jumlah tidur dapat bertambah 10 menit lebih lama dan efisiensi pemulihan yang didapatkan meningkat sekitar satu persen. Hal ini perlu kita beri perhatian, khususnya di dekade di mana “hustle culture” sangat kental dan m...